CV Nore Inovasi merupakan perusahaan yang aktif bergerak dalam bidang pengembangan teknologi informasi. Perusahaan IT ini dirintis oleh Noer Prajitno, M.Sc (Founder) bersama dengan Daniel Ismanto, ST (Co-founder) pada Oktober 2019. Berawal dari menyediakan layanan pembuatan website, NORE mengembangkan layanannya ke pembuatan mobile apps, sistem informasi, dan digital marketing (SEM).
Sesuai dengan nama perusahaan NORE yang merupakan akronim “no repot”, CV Nore Inovasi berkomitmen untuk memberikan solusi berkualitas untuk pembuatan website, sistem informasi, dan segala bentuk permasalahan teknologi informasi yang praktis “No Repot, No Rempong” untuk berbagai kalangan. Dengan biaya berlangganan yang terjangkau, pelanggan bisa mendapatkan layanan konsultasi, pembuatan website, pengubahan tampilan, pengelolaan konten, dan pemeliharaan server.
CV Nore Inovasi berkantor di Gedung Semarang Town Square menyediakan solusi IT dengan kualitas premium kepada pelanggan. Layanan kami termasuk, tapi tidak terbatas pada:
Noer & Daniel mendirikan NORE. Keduanya menyewa separuh kontrakan setelah 3 orang staff baru bergabung.
Setelah beberapa bulan berkantor di rumah sewaan, NORE pindah ke office space di SETOS dan anggota tim pun bertambah.
NORE meluncurkan mobile game android pertama produksi tim NORE dengan konsep endless running yang berjudul "Parcel Run".
Seiring dengan bertambahnya anggota tim, NORE melakukan ekspansi kantor di office space SETOS.
NORE merayakan ulang tahun pertama & juga meluncurkan app Android untuk katalog & notes dengan nama "KataNote".
Setelah bisnis & jumlah anggota tim semakin banyak, tim NORE pindah ke kantor yang lebih luas di Lantai Dasar SETOS di unit G10.
NORE menandatangani MoU kerjasama dengan Polines untuk mendukung pendidikan ilmu komputer dan penyerapan tenaga berbakat.
Ekspansi pertama kantor NORE sejak pindah ke lantai dasar SETOS. NORE dapat menyerap lebih banyak tenaga profesional maupun magang.
Tim NORE melakukan outing untuk merayakan ulang tahun NORE yang ke-2. Tim NORE semakin besar ditambah kehadiran siswa magang.
Tim NORE telah meluncurkan POS Sistem bernama UKMLokal (ULO).
Tim NORE melakukan perayaan ulang tahun NORE yang ke-3 dengan acara makan malam bersama.
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.
CV Nore Inovasi menawarkan berbagai macam solusi IT profesional yang dapat disesuaikan dengan berbagai kebutuhan. Layanan NORE dilengkapi dengan garansi dan berbagai fasilitas.
CV Nore Inovasi menawarkan berbagai macam solusi IT profesional yang dapat disesuaikan dengan berbagai kebutuhan. Layanan NORE dilengkapi dengan garansi dan berbagai fasilitas.
CV Nore Inovasi
merupakan perusahaan jasa yang menyediakan berbagai macam layanan IT mulai dari Pembuatan Website seperti toko online, company profile dan lainnya, Pengembangan Aplikasi, Digital Marketing (Jasa Iklan Google Ads) hingga Sistem Informasi lengkap disertai pemeliharaan/maintenance berkala.
Secara umum layanan berlangganan Nore Inovasi sudah termasuk biaya pembuatan, nama domain, hosting/server, optimasi mobile, optimasi SEO (agar website Anda masuk ke mesin pencarian), pengoperasian dan pemeliharaan.
bikin website sekarang juga bersama Nore Inovasi support 24 jam sehari cocok untuk semua bisnis dan yayasan (portal berita, website company profile atau website perusahaan, sekolah, etc)
Berkantor di Semarang Town Square (SETOS) Lantai Dasar G10 area Jl. Inspeksi Gajahmada. Semarang – Jawa Tengah. Buka hari Senin – Jumat jam 10.00 WIB hingga 17.00 WIB. Whatsapp 0811-2772-788.
Konsultasikan permasalahan IT Anda sekarang juga secara GRATIS!.